Resep masakan Tahu Bakso Mercon Tips Cara Membuatnya Dan Bahan Bahannya cara membuat masakan enak
Kalo mau info terbaru resep masakan enak setiap hari, cara membuat masakan enak bisa juga sebagai ide bisnis rumahan Buat Anda, ikutin terus yah update terbaru setiap hari.
RESEP ENAK TAHU BAKSO MERCON.
Ct2.club di kutip dari @dapur_susmi, makanan Atau jajanan yang satu ini sudah menjadi tradisi di setiap tempat keramaian, Bahakan di semua kalangan, seperti pasar dan bazar dan tempat belanja lainya, hemmm pasti deh selalu ada yang jualan gorengan dan masakan enak iya salah satunya ini tahu goreng, atau yang pamiliarnya gehu hehe / tahu isi. Untuk di jadikan Resep masakan enak
Cara Membuat resep masakan enak
Tahu isi atau gehu yang biasanya paling banyak hanya menggunakan toge atau mi bihun souun, untuk menjadikan Resep masakan Tetapi ada juga yang isinya di tambahkan lagi seperti sambel bakso dan lainya seperti yang akan saya share kali ini dan berbagi cara membuat masakan enak.
CARA MEMBUAT RESEP MASAKAN ENAK TAHU BAKSO MERCON
Bahan:
• 25 biji tahu goreng
Bahan bakso:
• 250 g daging ayam giling
• 2 buah wortel serut/cincang kasar
• 3 batang daun bw iris tipis
• 3 siung bw merah goreng halus
• 3 siung bw putih goreng halus
• 1 butir telur
• 1/2 sdt lada bubuk
• 1 sdt garam (sesuaikan selera)
• 80 g tepung tapioka
• secukupnya kaldu bubuk
Bahan sambal/mercon uleg kasar: resep masakan enak
• 30 buah cabe rawit
• 2 buah cabe merah besar
• 2 siung bw putih
• 3 siung bw merah
• gula garam
• Cara: Tumis cabe dan bw merah putih sampai harum. Tambah gula garam, koreksi rasa. Sisihkan
Cara: Cara membuat masakan enak
• Campur adonan bakso jadi 1
• Belah tahu, beri sambal secukupnya
• Tambahkan adonan bakso secukupnya (liat difoto) lakukan sampai habis
• Kukus selama 25-30 menit
• Penyajian: bisa langsung dimakan atau digoreng sebentar, sesuai selera yah, Jika masih sisa simpan dikulkas dalam wadah yang kedap udara.
Post a Comment for "Resep masakan Tahu Bakso Mercon Tips Cara Membuatnya Dan Bahan Bahannya cara membuat masakan enak"